Postingan

Menampilkan postingan dengan label Eksperimen ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas zat radioaktif

Download Laporan Artikel Aktivitas Zat Radioaktif

Gambar
Download Lengkap Artikel (PDF)      Penemuan radioaktivitas diumumkan oleh Henri Becquerel pada bulan Maret 1896. Becquerel mengetahui bahwa garam uranium bercahaya yang terkena cahaya matahari, dan radiasi-radiasi berfosfor dari garam-garam teraktivasi tersebut dapat menembus benda-benda gelap. Dengan mempelajari efek ini, ia menemukan bahwa radiasi dari uranium teraktivasi-cahaya dapat membentuk bayang-bayang benda logam pada pelat-pelat fotografis yang terbungkus kertas hitam. Ditemukan pula sifat-sifat radiatif uranium berkaitan dengan intinya (Sumardi, 1994). Meskipun fenomena radioaktivitas ini ditemukan oleh Becquerel, nama radioaktivitas itu sendiri diberikan oleh Marie Curie, penemu unsur radioaktif lainnya (Subaer, 2014).      Sinar radioaktif merupakan partikel dengan tingkat energi yang relatif tinggi dan relatif sulit berinteraksi secara kimia maupun listrik. Sehingga untuk mendeteksi radiasi radioaktif dibutuhkan detektor khusus seperti detek...